Joko Widodo Akan Resmikan Bandara Pohuwato

Minggu, 21 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), Minggu (21/04/2024), bertolak menuju Provinsi Gorontalo untuk melakukan kunjungan kerja. Melalui Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Presiden Jokowi dan rombongan lepas landas sekitar pukul 12.10 WIB menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1.

Setibanya di Bandara Djalaluddin, Kabupaten Gorontalo, Presiden Jokowi akan menuju Kota Gorontalo. Presiden Jokowi akan bermalam dan melakukan sejumlah agenda kegiatan esok hari.

Beberapa agenda kerja Presiden di Gorontalo yaitu meresmikan sejumlah infrastruktur seperti Bandar Udara (Bandara) Panua Pohuwato di Kabupaten Pohuwato dan Inpres Jalan Daerah di Gorontalo.

Turut mendampingi Presiden dalam penerbangan menuju Gorontalo adalah Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono. Tampak melepas keberangkatan Presiden di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma Jakarta yaitu Pangdam Jaya Mayjen TNI Mohamad Hasan, Kapolda Metro Jaya Irjen Pol. Karyoto, Pangkoopsud I Marsda TNI Mohammad Nurdin, serta Danlanud Halim Perdanakusuma Marsma TNI Destianto Nugroho Utomo.

Berita Terkait

Lupakan Kekalahan dari Uzbekistan, Wapres Ma’ruf Minta Timnas Indonesia Fokus Raih Tiket Olimpiade Paris
Bertemu HIMPERRA, Wapres Ma’ruf Tampung Permasalahan Perumahan Rakyat
PLN Gandeng Huawei Kembangkan Joint Innovation Center, Perkuat Pondasi Digital untuk Transisi Energi – All Release Indonesia
Hadiah Mobil Listrik dari Joko Widodo
Tanggapi Kasus PT Timah, Wapres Ma’ruf Minta Semua Diusut Tuntas
Mencoba Ketangguhan LEXi LX 155 ke Dieng
OPPO Resmi Luncurkan Watch X
Joko Widodo Dorong Penggunaan Transportasi Massal

Berita Terkait

Selasa, 30 April 2024 - 18:47 WIB

Lupakan Kekalahan dari Uzbekistan, Wapres Ma’ruf Minta Timnas Indonesia Fokus Raih Tiket Olimpiade Paris

Selasa, 30 April 2024 - 18:44 WIB

Bertemu HIMPERRA, Wapres Ma’ruf Tampung Permasalahan Perumahan Rakyat

Selasa, 30 April 2024 - 16:19 WIB

PLN Gandeng Huawei Kembangkan Joint Innovation Center, Perkuat Pondasi Digital untuk Transisi Energi – All Release Indonesia

Jumat, 26 April 2024 - 10:33 WIB

Hadiah Mobil Listrik dari Joko Widodo

Kamis, 4 April 2024 - 16:05 WIB

Tanggapi Kasus PT Timah, Wapres Ma’ruf Minta Semua Diusut Tuntas

Jumat, 8 Maret 2024 - 09:47 WIB

Mencoba Ketangguhan LEXi LX 155 ke Dieng

Jumat, 1 Maret 2024 - 18:19 WIB

OPPO Resmi Luncurkan Watch X

Rabu, 28 Februari 2024 - 23:43 WIB

Joko Widodo Dorong Penggunaan Transportasi Massal

Berita Terbaru

Berita

Hadiah Mobil Listrik dari Joko Widodo

Jumat, 26 Apr 2024 - 10:33 WIB